Berita Sarin Gumi Nusantara
RedaksiIndeks
News  

Iwan fals Buat Lagu, Langkanya Minyak Goreng

Keterangan Foto : Iwan fals Buat Lagu, Langkanya Minyak Goreng

Balijani.id – Penyayi Senior Iwan Fals baru ini merilis sebuah lagu bersama Raja Pane Bertajuk “Minyak Goreng” pada Minggu 6 Maret beberapa hari lalu.

Lagu yang di aploud dalam kanal YouTube Iwan Fals Official 5 hari yang lalu itu hingga kini sudah 13 ribu penonton.

Dalam lirik lagunya Bang Iwan suarakan kekesalannya terhadap para konglomerat “aku kesal kok konglomerat tega”

Selain itu, musisi pelantun lagu Bung Hatta itu geram akan kasus yang terus berulang. Lebihnya, dalam lirik lagu tersebut ada kalimat “ini seperti tikus mati dalam lumbung padi”

Bahkan pemilik nama lengkap Virgiawan Listanto menyindir pemerintah dengan gubahan lirik seakan geram dengan banyaknya sawit jutaan hektar lantas menanyakan kenapa hilang

Berikut liri Lagu Bang Iwan dan Raja Pane yang di kutip dari kanal YouTube Iwan Fals Official

Minyak goreng menguap
Hilang dan lenyap di pasar
Semua ibubu menggerut
Pun bapak-bapak sudah barang tentut

Aneh arsanya kok bisa hilang, kalaupun ada harganya selangit.
Usut punya usut ternyata ditimbun.
Oleh siapa? Konon oleh tujuh konglomerat tambun.

Aku kesal kok konglomerat tega
Aku resah kok polisi tidak berdaya
Aku marah kok pemerintah begitu mudah dipermainkan
Aku geram kok kasus ini terus berulang

Ini seperti tikus mati di lumbung padi.
bahan kita banyak sawit jutaan hektar
Lalu kenapa hilang dan menghilang?
Ah dasar mafia, masa bodoh orang susah.

Mungkin mafia dan aparat ada main
Pura-pura hilang tapi diumpetin
kok susah amat memberantasnya
Tembak saja atau hukum seumur hidup

Jera-jera
Ah belum tentu

( 001 /red )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *